UAS Curhat di Youtube Perihal Tidak Bisa Masuk ke Singapura
Direktorat Jenderal Imigrasi Kementerian Hukum dan HAM menyampaikan, baru-baru ini terdapat tujuh Warga Negara Indonesia (WNI) yang ditolak memasuki wilayah Singapura oleh otoritas negara tersebut. Salah satu WNI yang ditolak masuk adalah Ustad Abdul Somad (UAS). Sub Koordinator Humas Ditjen Imigrasi Kemenkumham,