KPFM, PALANGKA RAYA – Sosialiasi jabatan fungsional pengelolaan barang/jasa bermanfaat untuk PNS mendapatkan pencerahan, dari BKPP Palangkaraya yang dilakukan di pemko Palangka raya 3/12.
Kepala BKPP Sabirin Muhktar mengatakan, untuk materi terutama rekan PNS yang berminat berpindah jabatan dari struktural ke fungsional kami selaku SOPD kami siap mendukung.
“dalam sosialisasi jabatan fungsional, pengadaan barang/jasa ada pencerahan bahwa fungsional jabatannya menjanjikan kemudian ada tunjangannya dan kesejahtraannya,” katanya.
Dalam fungsional bukan berarti gaji berkurang malah gaji akan bertambah, pemerintah daerah memikirkan kesejahteraan PNS, gaji otomatis yang lainnya tidak akan berkurang. (den/dha-KPFM)
406 Views