Perjuangkan Infrastruktur Daerah

KUALA KAPUAS – Setelah terpilih dan dilantik sebagai Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Kapuas, Sutarno mengucapkan syukur dan terima kasih kepada masyarakat khususnya pemilih, serta siap perjuangkan aspirasi masyarakat. “Pertama ucapkan syukur Alhamdulillah, dan terima kasih kepada masyarakat

Jaga Kerukunan dan Kedamaian

KUALA KAPUAS – Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kabupaten Kapuas sudah memasukitahapan pendaftaran calon dan dalam pelaksanaan Pilkada Kapuas dapat berjalan aman, juga lancar dengantetap menjaga kerukunan serta kedamaian. Hal tersebut disampaikan Ketua Sementara Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Kapuas