Memasuki bulan September ini, Jaz kembali siap menghibur para pencinta musik dengan single barunya, “Boleh Merindu”. Dijadwalkan rilis pada 6 September mendatang, lagu ini diciptakan oleh Aldi Nada Permana. Ini bukan kali pertama Jaz bekerja sama dengan musisi kelahiran Sukabumi
Author: RizQie Lim
Sambut Hari Jadi ke-9 BianGindas Rilis Single “Cinta Biru”
Menyambut sembilan tahun kiprahnya di industri musik Indonesia, BianGindas merilis single terbarunya yang berjudul “Cinta Biru”. Single ini memang begitu spesial karena diluncurkan bertepatan dengan ulang tahun BianGindas yang ke-9, menjadikannya momen yang sangat berkesan bagi para mereka. “Lagu ini
The Virgin Hadirkan Lagu Legendaris “Bimbi” Karya Titiek Puspa dalam Album Baru “Full Circle”
The Virgin dengan bangga mempersembahkan single terbaru mereka, “Bimbi,” sebuah lagu legendaries yang diciptakan oleh Titiek Puspa. Trek ini merupakan bagian dari album terbaru mereka “Full Circle,” yang menandai kembalinya mereka ke dunia musik setelah hampir satu dekade sejak album
Raissa Anggiani Rilis Single Terbaru, ‘Gemercik Asmara’: Ajakan untuk Merayakan Cinta
Sebagai salah satu musisi muda paling potensial dan dicintai penikmat musik tanah air, kehadiran karya baru Raissa Anggiani akan selalu dinanti. Demi mengobati dahaga dan kerinduan Raissaku (sebutan fans Raissa Anggiani) di seluruh Indonesia, akhirnya dara kelahiran 21 Februari 2004
LOBOW – MALU MALU MAU
Di tahun 2024 ini Lobow merilis lagu dengan tema Cinta yang bisa di bilang dari segi lirik , musik, dan rasa sangat relate dengan kehidupan zaman sekarang. Dikala sosial media juga sedikit banyak ikut campur tentang masalah percintaan yang tentunya melibatkan hati
Feby Putri Rilis “Durasi,” Sebuah Ode untuk Perantau dan Keluarga
Penyanyi bersuara merdu, Feby Putri, kembali hadir dengan single terbaru berjudul “Durasi”, Lagu ini menjadi pengingat mendalam bagi para perantau untuk selalu menyempatkan diri pulang ke kampung halaman. “Durasi” menceritakan kisah haru seorang perantau yang pulang kampung dan menemukan perubahan