Perkuat Sinergi demi Kota Sehat Tahun 2025
kpfmpalangkaraya.com, PALANGKA RAYA – Pemerintah Kota Palangka Raya terus berkomitmen mewujudkan lingkungan yang sehat bagi masyarakat melalui inisiatif Kabupaten/Kota Sehat (KKS). Dalam rangka persiapan penilaian KKS tahun 2025, Pemko Palangka Raya mengadakan Rapat Koordinasi Harmonisasi dan Sinergitas Persiapan Penyusunan Dokumen