Atlet Ju-Jitsu Kalteng Siap Berlaga di Kejurnas

PALANGKA RAYA-Kendati kepengurusan pengurus provinsi (pengprov) Ju-Jitsu Kalteng baru berjalan beberapa bulan usai dibentuk, tetapi organisasi salah satu cabang olahraga (cabor) bela diri tersebut langsung tancap gas dan menunjukkan eksistensinya di dunia olahraga Bumi Tambun Bungai. Pada kejuaraan nasional Ju