PCNU Kabupaten Kotim Resmi Dilantik kpfmpalangkaraya.com, SAMPIT – Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama (PCNU) Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) resmi dilantik, Sabtu (21/12/24). Pelantikan ini dilakukan oleh Ketua Pengurus Wilayah Nahdlatul Ulama (PWNU) Kalteng Dr HM Wahyudie F Dirun SP MM. Momentum
Tag: Dr HM Wahyudie F Dirun
Melihat Toleransi Beragama Para Taruna Akmil
Dari Kaji Banding FKUB Kalteng ke FKUB Jawa Tengah dan Magelang (2) Kunjungan Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) Kalteng ke akademi militer (akmil) di Magelang kali ini, tentu menjadi pertanyaan banyak kalangan. Apa korelasi FKUB datang ke sana? HM WAHYUDIE
FPK Berperan Menjaga Kerukunan dan Meminimalkan Konflik Etnis
kpfmpalangkaraya.com, TAMIANG LAYANG – Ketua Forum Pembauran Kebangsaan (FPK) Kalimantan Tengah (Kalteng) Dr HM Wahyudie F Dirun menegaskan pentingnya keaktifan FPK di seluruh kabupaten/kota untuk mencegah konflik etnis yang berpotensi terjadi. Salah satunya di wilayah perbatasan seperti Kabupaten Barito Timur.
Masyarakat Diminta Teladani Sifat Rasullulah SAW
KASONGAN – Masyarakat Kabupaten Katingan, khususnya umat muslim diminta untuk meneladani sifat Rasulullah SAW dan menerapkannya dalam keseharian. Terlebih dalam bekerja dan melayani masyarakat. Hal ini disampaikan Pj Bupati Katingan Sutoyo dalam rangka Maulid Nabi Muhammad SAW, yang dihadiri langsung
Kerukunan Umat Terjaga Sejak Zaman Kerajaan, Pura dan Masjid Berdampingan
Dari Studi Tiru FKUB Kalteng ke Provinsi Bali Bekerjasama dengan Biro Kesra Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalimantan Tengah (Kalteng) dalam program pengembangan wawasan bagi pemuka agama, sebanyak 45 anggota Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) Kalteng melaksanakan studi tiru di Provinsi Bali
Perhatikan Profesionalisme Wartawan!
Kpfmpalangkaraya.com – KETUA Dewan Penasehat Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kalteng, Dr. HM Wahyudie F Dirun MM meminta kepengurusan baru PWI Kalteng untuk lebih memperhatikan peningkatan profesionalisme anggotanya. Terutama terkait pemahaman terhadap Kode Etik Jurnalistik dan UU no. 40 tahun 1999