PALANGKA RAYA – Anggota DPRD Provinsi Kalimantan Tengah dari Fraksi PDI Perjuangan Yulilis mengatakan, ekstrakurikuler pramuka bagi para siswa dan siswi di sekolah, merupakan kegiatan yang sangat penting dan bermanfaat. Meskipun sudah tidak lagi menjadi ekstrakurikuler yang diwajibkan, namun dia