PALANGKA RAYA – Beberapa waktu lalu, Pemerintah Kota (Pemko) Palangka Raya melalui Dinas Pengendalian Penduduk, Keluarga Berencana, Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak dan Pemberdayaan Masyarakat (DPPKBP3APM) Kota Palangka Raya meluncurkan program “Grebek Stunting” di Kota Palangka Raya. Program ini mendapat respon