PALANGKA RAYA – Peringatan Hari Olahraga Nasional (Haornas) ke-41 di Kota Palangka Raya diharapkan menjadi momentum penting untuk semakin memasyarakatkan olahraga dan menjadikan olahraga bagian dari gaya hidup. Hal ini disampaikan Pj Wali Kota Palangka Raya Dr Hera Nugrahayu melalui