PALANGKA RAYA – Heny Yusita, ditetapkan menjadi Ketua Ikatan Keluarga Wartawan Indonesia (IKWI) Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) periode 2024-2029, berdasarkan hasil keputusan dari Konferensi Provinsi (Konferprov) VIII IKWI Provinsi Kalteng, Sabtu (10/8/2024). Konferprov yang berlangsung di Ballroom Hotel Luwansa, Palangka