Percepat Layanan 10 Penyakit Prioritas

Pemprov Kalteng Jalin Kesepakatan dengan 12 Rumah Sakit Pengampu PALANGKA RAYA-Kementerian Kesehatan telah menetapkan 10 penyakit yang masuk dalam layanan prioritas. Untuk mempercepat layanan itu, pemerintah provinsi dan pemerintah kabupaten membuat nota kesepakatan dengan 12 rumah sakit pengampu nasional dan

Gubernur Berharap Kalteng Jadi Wilayah Ramah Anak

PALANGKA RAYA-Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalimantan Tengah (Kalteng) melalui Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak, Pengendalian Penduduk, dan Keluarga Berencana (DP3APPKB) Kalteng memperingati Hari Anak Nasional (HAN) di halaman Kantor DP3APPKB Kalteng, Minggu (5/12). Kegiatan bertema “Anak Terlindungi, Indonesia Maju” itu dihadiri

Plasma Bangkal Dijalankan Bertahap

PALANGKA RAYA – Pemprov Kalteng telah menemukan solusi konkret atas konflik perkebunan yang terjadi di Desa Bangkal, Kecamatan Seruyan Raya, Kabupaten Seruyan. Solusi tersebut adalah dengan menawarkan plasma kepada masyarakat setempat sesuai dengan tuntutan yang berkali-kali sudah disampaikan oleh masyarakat

Doakan Gubernur Panjang Umur

Ultah ke-50, Gubernur Salat Subuh Berjemaah Bersama Pimpinan Ormas Islam PALANGKA RAYA-Pejabat Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalteng dan pimpinan organisasi masyarakat Islam melaksanakan salat Subuh berjemaah sekaligus menjalin silaturahmi dengan Gubernur Kalteng H Sugianto Sabran. Acara tersebut berlangsung di Musala Asy-Syifa,