Kasus Bullying Berujung Damai

PALANGKA RAYA-Kasus perundungan (bullying) yang menimpa murid salah satu sekolah unggulan di Kota Palangka Raya beberapa waktu lalu, akhirnya berujung damai. Kamis (8/6), pihak-pihak terkait sudah sepakat memilih jalan damai, diselesaikan secara kekeluargaan. Kasus yang sempat diproses melalui jalur hukum