Ada Sekolah Terancam Tutup karena Kekurangan Peserta Didik PALANGKA RAYA – Penerimaan peserta didik baru (PPDB) tahun pelajaran 2024/2025 telah selesai dilaksanakan di Kalimantan Tengah (Kalteng). Namun ada ketimpangan yang signifikan antarsekolah, khususnya pada jenjang sekolah menengah atas (SMA) sederajat.
Tag: Siti Nafsiah
Dewan Kalteng Akan RDP Bersama RSUD Doris Sylvanus
PALANGKA RAYA – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Kalimantan Tengah, melalui Komisi III memanggil Direktur Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Doris Sylvanus Palangka Raya untuk melaksanakan Rapat Dengar Pendapat (RDP). Pemanggilan tersebut berdasarkan surat nomor 005/110/DPRD/2024 yang dikeluarkan pada
Polemik Karyawan di RS Advent, Dewan Sarankan Mediasi
PALANGKA RAYA-Pengaduan terhadap Rumah Sakit (RS) Advent Palangka Raya oleh sejumlah karyawannya ke Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Disnakertrans) dan Dewan Adat Dayak (DAD), mendapat sorotan dari Komisi III Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kalteng. Pihaknya menyarankan agar para pihak
Beasiswa bagi Mahasiswa Jenjang S1 Sudah Dianggarkan
Untuk Pelajar SMA Masuk Tanggungan BOS PALANGKA RAYA – Kalangan DPRD Kalteng menanggapi adanya informasi terkait beasiswa khususnya peruntukan bagi masing-masing kategorinya, seperti mahasiswa maupun pelajar. Ketua Komisi III yang membidangi pendidikan, kesehatan, pariwasata dan lainnya Hj Siti Nafsiah menuturkan,
Anak Harus Mendapatkan Jaminan Perlindungan Kekerasan Seksual
PALANGKA RAYA – Aksi kekerasan seksual terhadap anak menjadi perhatian khusus bagi Ketua Komisi III DPRD Provinsi Kalimantan Tengah, Hj Siti Nafsiah. Dirinya mengimbau seluruh masyarakat dan stakeholder agar dapat melindungi anak dari tindakan kekerasan seksual yang dapat merusak masa
PMI Kalteng Juara II Jumbara PMR Nasional 2023
PALANGKA RAYA-Hasil membanggakan diraih oleh anggota Palang Meraih Indonesia (PMI) Kalteng pada event nasional tahun ini. Kontingen Kalteng berhasil meraih juara II Jumpa Bakti dan Gembira (Jumbara) Palang Merah Remaja (PMR) IX tingkat nasional yang digelar di Provinsi Lampung. Ketua