Karhutla Meningkat, Satgas Diperkuat

Kalteng Usulkan Tambah Helikopter Water Bombing   PALANGKA RAYA-Kasus kebakaran hutan dan lahan (karhutla) di Kalteng kian meningkat seiring datangnya musim kemarau. Selama bulan Juli, tercatat ada 333 kejadian kebakaran dengan luas lahan terbakar 1.411,243 hektare (ha). Kian besarnya potensi