Kondisi kabut asap akibat karhutla yang menyelimuti kota palangka raya beberapa hari ini mengganggu aktifitas warga
Untuk itu Anggota Komisi C DPRD Kota Palangka Raya Surileli N Ladung mengimbau, kepada pihak sekolah untuk mengurangi aktivitas peserta didik di luar ruangan.
Surileli mengatakan agar peserta didik diarahkan berada didalam kelas selama jam istirahat sekolah Untuk kegiatan ekstrakurikuler pun bisa dilakukan di dalam ruangan saja Sebab dari debu-debu yang bertebaran di lapangan sekolah sangat berbahaya bagi kesehatan
Dirinya juga berpesan kepada orang tua didik untuk mempersiapkan masker dan vitamin, serta makanan bergizi bagi anak-anaknya
420 Views