Jaga Asa Bertahan di Kasta Kedua

(2) Kalteng Putra vs PSCS Cilacap (1) PALANGKA RAYA-Kalteng Putra mengawali langkah manis babak playoff degradasi Liga 2 musim 2023/2024. Tim kebanggan masyarakat Bumi Tambun Bungai itu bisa menjaga asa untuk tetap bertahan di kompetisi sepak bola kasta kedua Indonesia,

Pantang Menyerah Diganjar Satu Poin

Persipura vs Kalteng Putra PALANGKA RAYA-Oktavio Dutra menjadi penyelamat Kalteng Putra dari kekalahan saat bertandang ke markas Persipura Jayapura. Gol dengan sundulan kepala memanfaatkan sepak pojok di menit-menit akhir babak kedua membuat seisi Stadion Mandala terdiam. Skor 2-2 menjadi hasil